Denah rumah minimalis 2 Kamar Tidur 3D menjadi telah salah satu gambaran nyata tentang pembuatan rumah type 36 dan 45. Pasalnya, dua type rumah ini hanya berbeda pada luas tanah dan luas dari masing-masing kamar. Sementara ruangan yang ada di dalamnya nyaris sama saja, walaupun dalam modifikasinya, Anda dapat menambahkan ruangan seperti yang Anda mau. Terlepas dari 2 type rumah minimalis tersebut. Kami akan menyajikan beberapa contoh tentang denah rumah yang bisa Anda pilih yang terdiri dari 2 kamar tidur dan digambarkan dengan jelas disini.
Desain Denah Rumah Minimalis 2 Kamar Terbaru 3D
Dalam sebuah rumah, Anda dapat membuat denah minimalis yg berisi 2 kamar tidur dengan beberapa ruangan lainnya. Dalam denah pertama ini jelas terlihat sekali kalau rumah dibuat di atas tanah yang bisa dibilang sempit dengan ruangannya adalah 2 kamar tidur, 1 kamar mandi, 1 ruangan dapur, dan ruangan tamu. Untuk membuat ruang makan, Anda dapat mempunyai perabot multifungsi untuk ruangan dapur Anda. contohnya, Anda membuat bagian pojok untuk tempat makan dg kursi kecil dan ramping. Pemilihan perabot disini sangat penting dilakukan agar rumah bisa terlihat lebih ringan dan tidak terlalu berat, khususnya ruangan yang mempunyai dimensi atau ukuran yang tidak terlalu besar.
Bila dalam denah rumah minimalis sebelumnya tidak terlihat adanya ruang makan, dalam desain ini jelas terlihat sekali bahwa ada ruang makan yang dibentuk dari meja persegi dengan 4 kursi. Meskipun kecil, tapi ruangan makan ini terlihat cukup nyaman bagi keluarga kecil Anda. Selanjutnya adalah ruang tamu rumah minimalis juga terlihat lebih lega, ditambah lagi, ada televisi yang akan membuat rumah semakin nyaman karena penuh dengan hiburan. Pencahayaan dan sirkulasi dalam rumah minimalis yang sempit seperti ini haruslah diperhatikan. Bukaan lebar menjadi salah satu ciri dari rumah minimalis. Di bagian dapur dan jendela yang membuat ruangan nyaman. Dan juga pintu yang akan menghubungkan orang yang berada di dalam rumah langsung dapat keluar dari pintu tersebut. Beberapa contoh rumah dengan 2 pintu ini akan memudahkan Anda untuk beraktivitas.
Anda juga dapat membuat rumah dengan 2 kamar tidur yang ditambahkan dengan garasi mobil. Anda dapat membuat garasi dengan taman di depan rumah. Namun, Anda juga dapat membuat garasi di dalam rumah dengan desai denah yang ditunjukkan dalam gambar di atas. Selain ada garasi mobil, ruangan lain yang ada dalam denah rumah minimalis 2 kamar tidur 3D ini yaitu 2 kamar tidur, 1 ruang makan, 1 kamar mandi, 1 dapur, 1 ruang tamu yang luas, dan tentunya tempat untuk mencuci. Jika menurut anda 2 kamar kurang karena jumlah keluarga anda banyak, anda bisa tambah kamar menjadi tiga tapi dengan ukuran dan denah yang berbeda.
Anda juga dapat membuat rumah dengan 2 kamar tidur yang ditambahkan dengan garasi mobil. Anda dapat membuat garasi dengan taman di depan rumah. Namun, Anda juga dapat membuat garasi di dalam rumah dengan desai denah yang ditunjukkan dalam gambar di atas. Selain ada garasi mobil, ruangan lain yang ada dalam denah rumah minimalis 2 kamar tidur 3D ini yaitu 2 kamar tidur, 1 ruang makan, 1 kamar mandi, 1 dapur, 1 ruang tamu yang luas, dan tentunya tempat untuk mencuci. Jika menurut anda 2 kamar kurang karena jumlah keluarga anda banyak, anda bisa tambah kamar menjadi tiga tapi dengan ukuran dan denah yang berbeda.